Selasa, 02 November 2010

SUMBER KENCONO ON SKETCH

SUMBER KENCONO ON SKETCH
Gambar body bus menggunakan COREL DRAW X4
Background gambar menggunakan ADOBE PHOTOSHOP CS 5
Watermark by TND 0892 (menggunakan ADOBE PHOTOSHOP CS 5)
Export to JPEG by COREL PHOTO PAINT X4
Model asli SAFARI PATAS AC SOLO-SEMARANG MERCEDES-BENZ OH 1525

Sebuah impian yang pernah terwujud dan mungkin kedepannya akan terwujud lagi. Sumber Kencono Patas AC. Dahulu pernah membuka trayek Patas AC Jogja-Surabaya PP dengan fasilitas seats 2-2, TV, servis makan 1 kali di RM DUTA Ngawi, dan menggunakan mesin Mitsubishi Rear Engine. Ditutup karena pangsa pasar sepi (saat itu ada AKAS, Mila Sejahtera, dan EKA) dan sering kecelakaan. Mesin Mitsubishi dipindah ke depan dan dijadikan bus ekonomi.
Saat ini kelas tertinggi adalah Ekonomi AC seat 2-3 fasilitas : AC, TV LCD. Karoseri menggunakan LAKSANA LEGACY dengan mesin HINO AK 235 (AK8) Front Engine.

Daripada nyketsa wajah cewek yg ga da juntrungannya, lebih baik nyketsa bis yang tetap setia meskipun dinaiki berkali-kali.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar